Jakarta Utara tabloidtipikor (22/32025)-
Lurah Koja Jakarta Utara Lutfi mengadakan giat patroli keliling wilayahnya,giat ini bertujuan untuk mengantisipasi tindak kejahatan menjelang lebaran Idul Fitri 1446 H agar aman dan kondusif.
Saat di jumpai tabloidtipikor.com di sela- sela waktu patroli Lurah Lutfi mengatakan" bersama Babin Kamtibmas , Sat Pol PP , FKDM ,lMK dan beberapa instansi lain nya, kita keliling wilayah untuk mengantisipasi kejahatan dan di bulan puasa ini sering sekali terjadi nya tauran antara remaja .
Namun , alhamdulilah sampai saat ini wilayah kelurahan Koja tertib aman , semoga sampai masuk nya malam takbiran semoga wilayah kelurahan Koja tetap aman dan nyaman ."
Ucapnya.
Giat ini adalah giat rutin selama bulan suci ramadhan, patroli dimulai dari selepas solat tarawih sampai dengan dini hari .(Baka )